Lowongan kerja Terbaru PT XL Axiata Wilayah 3 Cirebon

PT Prima Multi Usaha Indonesia

PT Prima Multi Usaha Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang distributor resmi dari XL Axiata dengan area jangkau distribusi yang luas mencakup wilayah pulau jawa, Kalimantan dan Sumatra.

Lowongan kerja PT XL Axiata

PT Prima Multi Usaha Indonesia membuka lowongan pekerjaan untuk posisi dan penempatan sebagai berikut:

  • ACCOUNT EXECUTIVE (AE)

Kualifikasi:

  1. Pria/Wanita
  2. Usia maksimal 45 Tahun
  3. Pendidikan Minimal SMA/Sederajat
  4. Target Oriented
  5. Jujur & Terampil Berkomunikasi
  6. Berpenampilan menarik
  7. Memiliki kendaraan pribadi
  8. Memiliki HP Android min RAM 4 GB
  9. SKCK Aktif

Benefit: Sharing fee insentive up to Rp 8.000.000

  • CANVASSER

Kualifikasi :

  1. Laki-Laki
  2. Laki-Laki/Perempuan (Cirebon)
  3. Usia Maksimal 28-30 tahun
  4. Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
  5. Memilki Kemampuan Komunikasi yang baik
  6. Memiliki pengalaman di dunia Marketing
  7. Teliti, bertanggung jawab, & memiliki Integritas Tinggi
  8. Memiliki kendaraan Roda 2 dan SIM C
  9. Penempatan: Kab. Kuningan, Majalengka dan Cirebon
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim langsung berkas lamaran ke alamat sesuai domisili yang anda lamar:
PT Prima Multi Usaha Indonesia – XL Center
JI. Tuparev No. 87, Sutawinangun, Kec. Kedawung, Kab Cirebon
Jam: 09.00 – 15.00

PT Prima Multi Usaha Indonesia – Partner of XL Axiata
Jl. Siliwangi No.293, Cijoho, Kecamatan Kuningan, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat 45513
Jam: 09.00 – 15.00

PT Prima Multi Usaha Indonesia – Dealer of XL Axiata
Ruko Jatiwangi Square Blok A No. 25, Kel. Sutawangi, Kec. Jatiwangi Kab, Majalengka
Jam: 09.00 – 15.00

Atau kirim via email:
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama_Domisili

CP: 0877 2335 6130

Ditutup Tgl: 16 December 2024

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.