Lowongan kerja Terbaru JNE Express Rajawali Kota Cirebon

JNE

JNE Express merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa pengiriman barang dan dokumen yang berkantor pusat di Jakarta Barat, Indonesia. JNE Express memiliki ongkir murah dan pengiriman barang cepat, dan terpercaya.

Lowongan kerja JNE Express

JNE Express membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:

  • Sales Counter Officer

Kualifikasi :

  1. Wanita
  2. Usia maksimal 24 tahun / Freshgraduate
  3. Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  4. Berpenampilan sopan / rapih
  5. Bisa mengoperasikan komputer (Ms. Excel)
  6. Jujur dan bertanggung jawab
  7. Sehat jasmani dan rohani
  8. Bisa bekerja tim maupun individu
  9. Bisa mengendarai sepeda motor
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

kirimkan CV melalui email atau via WA (pdf):
[email protected]
Subjek Wajib: Posisi – Web Lokercirebon.com

Ditutup Tgl: 14 July 2024

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.