Lowongan kerja Housekeeping Niri Cafe Cirebon

NIRI CAFE CIREBON

Niri Cafe adalah salah satu rekomendasi coffee shop hits di Cirebon yang menawarkan menu makanan Western dan Indonesia dengan porsi yang pas di perut dan tentunya rasa bintang 5. Selain itu Niri Cafe memiliki tempat indoor yang luas dan instagramable.

Lowongan kerja Niri Cafe Cirebon

Niri Cafe Cirebon kembali membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:

  • Housekeeping / Steward

Kualifikasi :

  1. Laki-laki
  2. Dapat bekerja secara mandiri ataupun Team
  3. Jujur, komunikatif, cekatan, berorientasi pada pelayanan
  4. Berpenampilan rapih dan bersih
  5. Memiliki kepribadian yang jujur
  6. Berinisiatif tinggi dan dinamis serta memiliki semangat kerja yang tinggi.
  7. Pengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun
  8. Penempatan Cirebon, diutamakan domisili Cirebon
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim CV dan berkas lamaran ke email;
[email protected]
Subjek Wajib: Posisi – Web Lokercirebon.com

Ditutup Tgl: 21 May 2024

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.