
PT. Cirebon Toll Square ( Rest Area KM 208B Cirebon) merupakan perusahaan yang bergerak di bidang jasa pengelola rest area di Cirebon, yang sedang mencari kandidat terlatih dan profesional.
PT Cirebon Toll Square ( Rest Area KM 208B Cirebon)
Berikut adalah posisi dan persyaratan yang di butuhkan:
- TEKNISI LISTRIK
Kualifikasi:
- Pendidikan SMK jurusan Teknik Listrik, Elektronika
- Maksimal 30 Tahun
- Berpengalaman dan memiliki pengetahuan kelistrikan arus kuat dan arus lemah, mekanical,hvac, cctv, & civil
- Berpengalaman dan memiliki pengetahuan terkait instalasi PLC dan instrumen listrik (sensor)
- Kondisi kesehatan dalam keadaan fit
- Bersedia bekerja sistem shift
- Bersedia ditempatkan di Rest Area KM 208 B Cirebon
Deskripsi Pekerjaan:
- Melaksanakan koordinasi dengan atasan, rekan kerja tim teknisi yang lain dan dengan tenant.
- Melaksanakan pemeriksaan terhadap aduan serta permintaan dari tenant dan customer.
- Melaksanakan kegiatan preventive dan corrective maintenance sesuai dengan jadwal.
- Bertanggung jawab atas pemeliharaan fasilitas dan utilitas bangunan gedung.
- Bertanggung jawab atas perbaikan fasilitas dan utilitas bangunan gedung.
- Bertanggung jawab menjaga aset perusahaan agar tetap dalam kondisi yang baik.
- Bertanggung jawab melakukan perbaikan berkelanjutan di kegiatan teknisi.
- Bertanggung jawab menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan sesuai dengan SOP/IK
- Gaji 2.500.000 – 3.000.000

CARA MELAMAR
Kirim berkas lamaran ke link:
Ditutup Tgl: 27 January 2025