Lowongan kerja Staff Gudang PT. Astro Grande Indonesia

PT Astro Grande Indonesia

PT. Astro Grande Indonesia merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang distributor obat-obatan atau produk farmasi yang beroperasi di Jl. Tuparev No.168 Blok B-03, RT.001/RW.003, Kedawung, Kec. Kedawung, Kabupaten Cirebon.

Lowongan kerja PT. Astro Grande Indonesia

Kami sedang membutuhkan staff Gudang dengan persyaratan sebagai berikut:

  1. Staff Gudang

Kualifikasi:

  • Laki-Laki
  • Minimal Pendidikan SMA/SMK Sederajat
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Berpengalaman di Farmasi lebih diutamakan
  • Teliti, Cekatan, Jujur dan Bertanggung jawab
  • Terbiasa bongkar, muat dan loading barang
  • Terbiasa stok harian dan stok opname
  • Terbiasa bekerja dibawah tekanan
  • Siap membantu pekerjaan lainnya yang masih berada di bawah divisi gudang
  • Siap lembur
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim berkas lamaran melalui via email:
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama

Atau silahkan kirim CV dan berkas lamaran ke alamat:
PT. Astro Grande Indonesia
Ruko Kagum City Jl. Tuparev 168 Blok B-03 Kab. Cirebon

Ditutup Tgl: 3 March 2025

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.