
Salon Blessed merupakan salah satu salon di Kota Cirebon, berkecimpung dalam aktivitas bisnis Profesional Kecantikan atau Salon Kecantikan. Blessed Salon melayani jasa cuci rambut (hair), facial, body scrub, lulur, hairspa, hair mask, manicure, acne facial, anti-aging facial, antioxidant facial, dan potong rambut dengan harga yang terjangkau dan kualitas terbaik sehingga menjadi salah satu yang terpercaya di Kota Cirebon.
Salon Blessed
Salon Blessed saat ini sedang membutuhkan tenaga kerja untuk posisi sebagai berikut:
- KARYAWATI SALON
Kualifikasi :
- Laki-laki/Perempuan
- Usia maksimal 35 tahun
- Menguasai : Pedicure, Body Massage, Facial, Creambath
- Berpengalaman
- Siap komitmen kerja
- Siap bekerja sama dalam team

CARA MELAMAR
- Silahkan mengisi data lengkap melalui from Whatsapp
- Kemudian wajib mengirimkan Foto dan CV dalam bentuk PDF
Atau kirim CV dan lamaran anda ke alamat :
Salon Blessed (Yogya grand lt 3)
Jl. Karanggetas No.64, Pekalangan, Kec. Pekalipan, Kota Cirebon.
Ditutup Tgl: 11 April 2023