Lowongan kerja Sales Taking Order CV Jaya Mandiri

crb 2

CV Jaya Mandiri adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang distribusi dan perdagangan barang konsumsi (FMCG – Fast Moving Consumer Goods), khususnya melayani kebutuhan pasar ritel dan grosir di wilayah Cirebon, Indramayu, dan sekitarnya. Perusahaan ini memiliki jaringan distribusi yang luas dan fokus pada penyaluran produk-produk kebutuhan sehari-hari kepada toko-toko tradisional dan modern.

Info Loker CV Jaya Mandiri

Saat ini sedang membuka lowongan pekerjaan untuk posisi sebagai berikut:

  1. SALES TAKING ORDER (TO)

Kualifikasi:

  • Pria
  • Memiliki motor & SIM C
  • Pengalaman minimal 2 tahun sebagai Sales TO
  • Komunikatif dan mampu bekerja dengan target
  • Menguasai area yang dilamar
  • Mampu cover retail & grosir

Area:

  • Kabupaten Indramayu (Domisili Indramayu)
  • Cirebon + Wilayah III (Domisili Cirebon)
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim lamaran via POS ke alamat:
CV Jaya Mandiri
Jl. Buyut No. 3, Kel. Pegambiran, Kec. Lemahwungkuk, Kota Cirebon

Datang langsung untuk melamar:
Hari: Senin – Jumat
Pukul: 10.00 – 16.00 WIB

Ditutup Tgl: 24 May 2025

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.