LOKER MAJALENGKA – Rumah Sakit Ibu dan Anak Livasya (RSIA Livasya) merupakan bentuk pengembangan pelayanan kesehatan dari Klinik Utama Livasya yang menyelenggarakan pelayanan medik spesialistik kesehatan bagi ibu dan anak. Saat ini sedang membuka peluang berkarir sebagai tenaga medis dan non medis dengan ketentuan dan proses seleksi sebagai berikut:
1. Perawat
Persyaratan:
Pendidikan Ners, D3 Keperawatan
Usia maksimal 27 tahun
Tinggi Badan minimal 155 cm bagi wanita dan 160 cm bagi pria
Diutamakan berpengalaman di bidang keperawatan minimum 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
memiliki STR yang masih aktif
2. Perawat Anestesi
Persyaratan:
Pendidikan D3 Perawat Anestesi
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman minimal 1 tahun di rumah sakit (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki STR yang masih aktif
3. Asisten Perawat
Persyaratan:
Pendidikan D3/D4 Kebidanan
Usia maksimal 27 tahun
Tinggi minimal 150 cm
Diutamakan berpengalaman dibidang kebidanan minimum 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki STR yang masih aktif
4. Bidan
Persyaratan:
Pendidikan D3/D4 Kebidanan
Usia maksimal 27 tahun
Tinggi minimal 150 cm
Diutamakan berpengalaman dibidang kebidanan minimum 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki STR yang masih aktif
5. Rekam Medik
Persyaratan:
Pendidikan D3 Rekam Medik
Usia maksimal 25 tahun
Jurusan RMIK
Fresh Graduate/ Berpengalaman diutamakan
Mengetahui dan bisa membuat kode diagnose dan kode prosedur tindakan
Memiliki STR dan diutamakan mempunyai SIK Perekam Medik
6. Ahli Gizi
Persyaratan:
Pendidikan D3, D4/S1, RD Gizi
Usia maksimal 27 tahun
Tinggi Badan minimal 155 cm bagi wanita dan 160 cm bagi pria
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimum 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki STR yang masih aktif
7. Apoteker
Persyaratan:
Pendidikan S1 Farmasi+Profesi
Usia maksimal 35 tahun
Tinggi Badan minimal 155 cm bagi wanita dan 160 cm bagi pria
Diutamakan berpengalaman di bidang kefarmasian minimum 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki STRA yang masih aktif
8. Asisten Apoteker
Persyaratan:
Pendidikan D3 Farmasi
Usia maksimal 27 tahun
Tinggi Badan minimal 150 cm bagi wanita dan 160 cm bagi pria
Diutamakan berpengalaman di bidang kefarmasian minimum 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki STRTTK yang masih aktif
9. SDM
Persyaratan:
PendidikanS1 Semua Jurusan
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan lulusan jurusan Psikologi, Ilmu Hukum, dan Kesmas.
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
10. Accounting
Persyaratan:
Pendidikan S1 Akuntansi
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
11. Legal
Persyaratan:
Pendidikan S1 Ilmu Hukum
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
Menguasai hukum perusahaan dan hukum perumahsakitan
12. IT
Persyaratan:
Pendidikan S1 Teknik Informatika
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilahkan)
Mengerti bahasa pemrograman PHP (Native), menggunakan Framework CodeIgniter (CI) nilai plus
– Mengerti OS Linux Server (Ubuntu, Debian/Lainnya)
– Mampu konfigurasi jaringan LAN, menguasai Mikrotik nilai plus
– Mampu menangani troubleshooting dan mampu melakukan problem solving pada perangkat hardware software, dan jaringan
– Mampu desain grafis (Adobe Photoshop, CorelDraw) nilai plus
– Mampu video editor (Adobe Premire, Adobe After Effect) nilai plus
13. Marketing/Humas
Persyaratan:
Pendidikan D3/S1 Semua Jurusan
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan lulusan jurusan manajemen bisnis
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Menyukai kegiatan sales dan marketing
Komunikatif, energik, berpenampilan menarik dan berwawasan luas
14. Kasir
Persyaratan:
Pendidikan D3/S1 Umum
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakn berpengalaman minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Diutamakan jurusan Akuntansi
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
15. Frontliner
Persyaratan:
Pendidikan D3/S1 Umum
Diutamakan Jurusan Ilmu Komunikasi
Mempunyai kemampuan berbahasa Inggris pasif, bisa bahasa inggris aktif nilai plus
16. Administrasi
Persyaratan:
Pendidikan D3/S1 Semua Jurusan
Usia maksimal 25 tahun
Diutamakan berpengalaman di bidang administrasi minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
17. Umum
Persyaratan:
Pendidikan SLTA/D3/S1 Semua Jurusan
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
18. Security
Persyaratan:
Pendidikan Satpam
Usia maksimal 30 tahun
Diutamakan berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki Sertifikat Satpam
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
19. Driver
Persyaratan:
Pendidikan SLTA
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman minimal 1 tahun (Fresh Graduate dipersilakan)
Memiliki SIM A dan SIM C
20. Office Boy/Office Girl
Persyaratan:
Pendidikan SLTA/Sederajat
Usia maksimal 27 tahun
Diutamakan berpengalaman (Fresh Graduate dipersilakan)
Berpenampilan menarik dan berwawasan luas
PERSYARATAN UMUM PELAMAR
1. Warga Negara Indonesia;
2. Tidak berkedudukan sebagai Anggota atau Pengurus Partai Politik;
3. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS/ Anggota TNI/ POLRI atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai Pegawai Swasta.
4. Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan Putusan Pengadilan (dibuktikan dengan Fotocopy SKCK);
5. IPK minimal 2,75 untuk perguruan tinggi terakreditasi A, dan minimal 3,00 untuk perguruan tinggi terakreditasi minimal B
6. Bagi lulusan Perguruan Tinggi di Luar Negeri, ijazah harus mendapat penyetaraan Ijazah dari Ditjen Pendidikan Tinggi disertai dengan konversi IPK ke dalam skala 4.
TATA CARA PENDAFTARAN
1. Setiap pelamar harus melakukan pendaftaran secara online melalui laman https://www.klinikutamalivasya.com/karir/ atau mengirim hardcopy ke alamat Jl Raya Timur III No 875 Dawuan Kec. Dawuan, Kab. Majalengka, Kode Pos 45453
2. Setiap pelamar hanya boleh mendaftar 1 (satu) lowongan jabatan sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang dimiliki.
3. Selain dari kedua mekanisme tersebut di point nomor 1, pendaftaran melalui mekanisme lainnya dan tidak sesuai ketentuan yang berlaku maka berkas lamaran tidak akan diproses
4. Dokumen yang harus dikirimkan:
? Surat lamaran yang ditujukan kepada Direktur Utama Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Livasya (sesuai lampiran 1 pengumuman ini)
? Curriculum Vitae (CV) / Daftar Riwayat Hidup
? Pas foto ukuran 4×6 berwarna terbaru dengan latar belakang merah sebanyak 1 lembar
? Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan telah melakukan rekaman kependudukan yang dikeluarkan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil)
? Fotocopy ijazah pendidikan terakhir sesuai kualifikasi pendidikan yang dipersyaratkan
? Fotocopy transkrip nilai
? Fotocopy Surat Tanda Registrasi (STR) yang masih berlaku atau Surat Keterangan Pengurusan STR bagi pelamar tenaga kesehatan
? Fotocopy sertifikat pelatihan yang relevan terhadap jabatan yang dilamar, khusus bagi yang memiliki
? Fotocopy surat keterangan pengalaman kerja yang sesuai jabatan yang dilamar, khusus bagi yang memiliki
5. Setiap dokumen yang dikirim harus terlihat dan terbaca secara jelas, dan untuk pelamar yang melakukan pendaftaran online, berkas di scan (KTP, Ijaszah, Transkrip Nilai, Sertifikat Pendukung), dan upload berkas lamaran lengkap dalam satu file PDF, penamaan file pdf yang di upload harus dengan format: Nama Jabatan_Nama Lengkap_Pend. Terakhir_Asal Sekolah (contoh: Bidan_Nama Lengkap_S1_Asal Sekolah) maximum file upload 2MB
6. Semua kelengkapan berkas pendaftaran dimasukkan dalam map dengan ketentuan:
7. Tulis nama lengkap, pendidikan dan nama jabatan yang dilamar pada bagian depan map
8. Berkas terkirim harus lengkap, pelamar yang mengirim berkas yang tidak lengkap dan atau tidak sesuai spesifikasi/persyaratan akan dinyatakan gugur.
9. Berkas pendaftaran dikirim ke alamat Jl. Raya Timur III No 875 Dawuan Kec. Dawuan Kab. Majalengka Kode Pos 45453.
MEKANISME DAN TAHAPAN SELEKSI
1. Panitia akan melakukan seleksi administrasi berdasarkan data pendaftaran online atau berkas hardcopy yang dikirimkan ke Jl. Raya Timur III No 875 Dawuan Kec. Dawuan Kab. Majalengka Kode Pos 45453
2. Pelamar yang lulus seleksi administrasi akan diumumkan secara online melalui laman https://www.klinikutamalivasya.com/karir
KETENTUAN LAIN
1. Pelamar tidak dipungut biaya apapun selama proses rekrutmen.
2. Kelulusan adalah prestasi peserta sendiri. Jika ada pihak-pihak yang menjanjikan kelulusan dengan motif apapun, maka hal tersebut merupakan tindakan penipuan. Dihimbau agar tidak mempercayai apabila ada orang atau pihak tertentu yang menjanjikan dapat membantu kelulusan dalam setiap tahapan seleksi dengan imbalan sejumlah uang atau dalam bentuk lain.
3. Kelalaian peserta dalam membaca dan memahami pengumuman serta tidak mengikuti perkembangan informasi menjadi tanggung jawab peserta. Hal ini termasuk dan tidak terbatas pada kemungkinan terdapat pengumuman perubahan jadwal kegiatan.
3. Keputusan Panitia bersifat final dan tidak dapat diganggu-gugat.
4. Pelayanan dan penjelasan informasi terkait pelaksanaan rekrutmen pegawai Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA) Livasya dapat menghubungi viea email: [email protected] atau [email protected]
Demikian pengumuman ini disampaikan untuk diketahui