
PT Tantra Fiber Industri adalah perusahaan yang bergerak di bidang produksi serat tekstil poliester berkualitas tinggi. Berlokasi di Plumbon, Kecamatan Plumbon, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, Indonesia, perusahaan ini didirikan pada tahun 2019.
Lowongan kerja PT Tantra Fiber Industri
Perusahaan ini berfokus pada produksi serat tekstil poliester berkualitas tinggi, yang digunakan dalam berbagai aplikasi industri tekstil. Dengan komitmen terhadap kualitas dan inovasi, PT Tantra Fiber Industri berperan penting dalam memenuhi kebutuhan industri tekstil di Indonesia.
PT Tantra Fiber Industri membutuhkan beberapa kandidat untuk mengisi posisi di Bawah ini:
- OPERATOR DAN LEADER PRODUKSI POLYESTER STAPLE FIBER (PSF)
Kualifikasi:
- Pria/wanita
- Diutamakan yang berpengalaman di pabrik polyester
- PENERJEMAH BAHASA MANDARIN
Kualifikasi:
- Pria/wanita
- Lancar berbahasa MANDARIN
- Diutamakan berpengalaman sebagai penerjemah
- QC LABORATORIUM FIBER
Kualifikasi:
- Pria/wanita
- Minimal lulusan S1 Kimia/ Teknik kimia/Textile

CARA MELAMAR
Kirim berkas lamaran ke link:
Ditutup Tgl: 4 April 2025