
PT Sinar Ternak Sejahtera merupakan salah satu bagian dari perusahaan Charoen Pokphand Group produsen terbesar pakan ternak, pengadaan anak ayam dan daging ayam olahan. PT Sinar Ternak Sejahtera berfokus dalam dibidang pembesaran ayam pedaging yang berkantor di Bandar Lampung.
Lowongan kerja PT Sinar Ternak Sejahtera
PT Sinar Ternak Sejahtera saat ini sedang membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:
- Mekanik
Kualifikasi :
- Pria
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal SMK/ STM Jurusan Teknik Listrik
- Mengetahui ilmu kelistrikan (khususnya arus kuat)
- Mengetahui ilmu dasar tentang mesin (genset, generator) dinamo, motor, dll
- Mampu bekerja Fleksibel dan Multitasking
- Penempatan Indramayu, Jawa Barat
- Memiliki SIM C

CARA MELAMAR
Kirimkan Lamaran & CV Anda ke :
[email protected]
Subjek Wajib: Posisi – Web Lokercirebon.com
Ditutup Tgl: 18 August 2024