Lowongan kerja PT. Sejahtera Mitra Solusi Mei 2023

pt sejahtera mitra soluasi

PT. Sejahtera Mitra Solusi ( PT. SMS ) perusahaan yang didirikan oleh Koperasi Karyawan PT. Adira Finance pada tahun 2016 yang berkantor pusat di Landmark Tower Jakarta sebagai perusahaan yang bergerak dalam bidang konsultasi pengembangan Sumber Daya Manusia. Bertugas melakukan rekrutmen untuk ditempatkan di cabang Adira Finace seluruh Indonesia.

PT. Sejahtera Mitra Solusi

Saat ini PT. Sejahtera Mitra Solusi sedang membuka lowongan kerja untuk posisi jabatan:

  • SALES OFFICER

Kualifikasi:

  1. Pria
  2. Usia maksimal 29 tahun
  3. Pendidikan minimal D3 semua jurusan
  4. IPK minimal 2.50
  5. Fresh graduate/pengalaman minimal 2 tahun
  6. marketing pembiayaan kendaraan bermotor
  7. Memahami proses bisnis multifinance
  8. Berorientasi pada target
  9. Memiliki kendaraan bermotor dan SIM C yang masih berlaku
  10. Penempatan di seluruh Kantor Adira Finance di Cirebon, Ciledug, Majalengka, Kuningan, Subang, Pamanukan, Jatibarang, Patrol, Purwakarta, Cikampek, Karawang, Rengasdengklok (pilih sesuai domisili)
  • REMEDIAL OFFICER

Kualifikasi:

  1. Pria
  2. Usia maksimal 29 tahun.
  3. Pendidikan minimal D3 semua jurusan
  4. IPK minimal 2.50.
  5. Fresh graduate/pengalaman minimal 2 tahun
  6. Melakukan penagihan terhadap konsumen
  7. Memahami proses bisnis multifinance
  8. Berorientasi pada target.
  9. Memiliki kendaraan bermotor dan SIM C yang masih berlaku
  10. Penempatan di seluruh Kantor Adira Finance di Cirebon, Ciledug, Majalengka, Kuningan, Subang, Pamanukan, Jatibarang, Patrol, Purwakarta, Cikampek, Karawang, Rengasdengklok (pilih sesuai domisili)

Benefit:

  • Gaji pokok
  • BPJS
  • Insentif tidak terbatas
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirimkan lamaran, dan CV melalui email:
ARIQ.LUTFIAN@SEJAHTERAMITRASOLUSI.CO.ID

CP:0851-5796-6468

Ditutup Tgl: 29 May 2023

PERHATIAN:
• Sebelum melamar harap perhatikan Tanggal penutupan Loker'nya terlebih dahulu.
• Jiika ada perusahaan yang meminta uang atau transfer abaikan saja, karena fix itu Penipuan.
• Jika menemukan Loker penipuan segera laporkan ke Admin KLIK DISINI