
Lowongan kerja PT Sarwa Manggalla Raya Maret 2022
PT Sarwa Manggalla Raya bergerak di bidang farmasi didirikan tahun 1982 merupakan distributor utama dari Meccaya Pharmaceutical. PT Sarwa Manggalla Raya menyediakan barang-barang farmasi dan layanan profesional ke banyak outlet terkemuka dan luas di Indonesia. Kami membantu produsen, distributor, dan apotek memprioritaskan kesehatan konsumen melalui produk-produk inovatif dengan meminimalkan biaya, meningkatkan efisiensi, dan kuantitas jaringan distribusi untuk menjangkau konsumen.
PT Sarwa Manggalla Raya membuka kesempatan kerja untuk anda yang ingin bergabung bersama kami dan memajukan perusahaan kami. Adapun posisi yang dibutuhkan sebagai berikut :
- SALES FORCE
Deskripisi pekerjaan :
- Melakukan kunjungan dan menjalin hubungan yang baik dengan Apotek, toko obat, dokter, klinik medis dan instansi kesehatan lainnya
- Melakukan promosi produk kantor kepada Apotek, toko obat, dokter, klinik medis dan instansi
- kesehatan lainnya
- Melakukan penjualan produk kantor kepada Apotek, toko obat, dokter, klinik medis dan instansi kesehatan lainnya
- Memberikan informasi kepada dokter terkait tentang produk perusahaan untuk memastikan bahwa Apotek, Pelanggan, Dokter, Toko obat, Klinik medis mendapat informasi yang akurat dan jelas sesuai dengan rencana program kebijakan divisi sales & marketing
- Melakukan evaluasi dan melaporkan hasil kunjungan agar mencapai target yang telah ditentukan oleh perusahaan
Kualifikasi yang dibutuhkan :
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun sebagai sales, terutama pada bidang
- farmasi
- Pendidikan minimal SMU/Sederajat
- Berpenampilan profesional, rapi dan bersih
- Usia maksimal 35 tahun
- Bisa bekerja secara tim
- Menguasai Microsoft Office, Microsoft Excel, Internet
- Memiliki keahlian bicara yang baik
- Bersedia kerja di bawah tekanan
- Target oriented
- Bersedia ditugaskan diluar kota jika diperlukan
- Memiliki SIM C
- Memiliki kendaraan pribadi (motor)
- Bersedia menggunakan motor kantor pada saat bekerja

Kirim CV dan lamaran anda ke alamat email :
[email protected]
Tlpn : 02129745108