
PT Paragon Technology and Innovation merupakan salah satu perusahaan Fast Moving Consumer Goods bidang kosmetik terbesar di Indonesia yang telah mengembangkan lima brand di antaranya seerti Wardah, Make Over, Emina, Putri, dan IX.
Lowongan kerja Paragon Group
PT Paragon Technology and Innovation membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:
- MAKEOVER CONSULTANT
Kualifikasi:
- Perempuan
- Usia maksimal 28 Tahun
- Tinggi minimal 158 cm
- Berat badan proporsional
- Pendidikan minimal SMA/sederajat
- Tidak berjerawat/bekas jerawat/alergi make up
- Penampilan menarik
- Percaya diri serta mempunyai sikap yang baik
- Diutamakan pernah bekerja sebagai BA brand make up
- Penempatan Ciayumajakuning
- WARDAH MOR
Kualifikasi:
- Perempuan
- Maksimal 27 tahun
- Tinggi badan minimal 160 cm
- Proporsi tubuh ideal
- Minimal Lulusan SMA
- Keterampilan menjual yang sangat baik
- Kondisi kulit bagus
- Penampilan yang menarik
- Bergairah dalam keindahan
- Komunikatif
- Perilaku yang baik
- Kepribadian positif
- Lebih disukai memiliki pengalaman dalam industri kecantikan
- Area Ciayumajakuning
- EMINA GIRL
Kualifikasi:
- Perempuan
- Usia maksimal 25 Tahun
- Tinggi badan minimal 158cm
- Berat badan ideal
- Good Looking
- Tidak berjerawat/bekas jerawat
- Pendidikan minimal SMA/sederajat
- Berjiwa muda, ceria dan semangat
- Komunikatif
- Good Attitude
- Area Ciayumajakuning

CARA MELAMAR
Silahkan apply link di bawah ini:
Ditutup Tgl: 7 December 2023