
PT Aksara Juara Nusantara atau yang dikenal dengan AKSORO adalah sebuah platform edukasi bisnis, yang membantu pengusaha Indonesia menaik kelaskan bisnisnya. Aksoro mempertemukan pengusaha dengan mentor-mentor terbaik yang sudah terbukti rekam jejaknya .
PT Aksara Juara Nusantara
Produk masterpiece Aksoro didesain untuk selalu memberikan pengalaman belajar bisnis yang menyenangkan, baik bagi para pelaku bisnis yang sedang merintis atau telah berpengalaman.
Saat ini PT Aksara Juara Nusantara Cirebon membuka lowongan kerja untuk posisi:
- HR GENERALIST
Job desk:
- Bertanggung jawab atas proses Human Resources secara meyeluruh yaitu recruitment, culture perusahaan, KPI dan administrasi karyawan.
Kualifikasi:
- Perempuan
- Usia maksimal 28 tahun
- Pendidikan minimal S1 Psikolog / management SDM
- Pengalaman minimal 2 tahun di bidang yang sama
- Memiliki kemampuan interpesonal dan komunikasi yang baik
- Bersedia di tempatkan area Cirebon, Jawa Barat

CARA MELAMAR
Kirim CV dan berkas lamarn ke email:
[email protected]
Subjek Wajib: HR – web lokercirebon.com
Ditutup Tgl: 27 December 2022