
Kredivo Group merupakan perusahaan yang bergerak di bidang penyedia layanan keuangan digital terkemuka di Asia Tenggara melalui merek Kredivo, KrediFazz, dan Krom. Kredivo Group bertujuan untuk menjadi platform layanan keuangan digital pilihan puluhan juta konsumen di Asia Tenggara.
Lowongan kerja Kredivo Group
Kredivo Group membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:
- PROMOTOR OUTLET
Jobdesk:
- Mengedukasi customer tentang
- keunggulan produk cicilan Kredivo
- Membimbing customer untuk mendaftar di aplikasi Kredivo
Kualifikasi:
- Pria/Wanita
- Usia maksimal 33 Tahun
- Pengalaman Sales (Fresh Graduates dipersilahkan)
- Berpenampilan menarik
- Memiliki HP Android untuk bekerja
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Sudah Vaksin ke-2
- Lokasi: Bandung, Majalengka, Purwakarta, Garut, Cirebon Subang, Karawang, Indramayu, Sumedang
Benefit:
- Gaji Pokok
- BPJS Kesehatan & BPJSTK
- Insentif hingga 10 Juta rupiah

CARA MELAMAR
Kirimkan lamaran anda melalui via link:
Contact Person: 0851-5527-1444 (Kintan)
Ditutup Tgl: 2 January 2024