
Vena Wasir Center merupakan salah satu tempat layanan kesehatan yang berfokus mengatasi masalah Wasir, Fistula, Fisura, Abses, Kondiloma dan gangguan Anorektal yang di dukung oleh tenaga kesehatan profesional mulai dari perawat, anastesi dan dokter spesialis bedah.
Lowongan kerja Vena Wasir Center
Saat ini Vena Wasir Center sedang mencari tenaga medis baru untuk menempati posisi sebagai:
- PERAWAT
Kualifikasi:
- Lulusan minimal D3 keperawatan
- Pria, maksimal usia 30 tahun
- STR aktif
- Fresh graduate atau berpengalaman
- Penempatan Cirebon
- Diutamakan domisili tersebut & sekitarnya

CARA MELAMAR
Kiirm CV dan berkas lamaran lainnya ke email:
Ditutup Tgl: 22 April 2024