
Lowongan kerja Nurse Zap Clinic Cirebon
Zap Clinic hadir sebagai pioner perawatan hair removal terbaik serta perawatan berbasis laser terdepan dengan keamanan terbaik, ZAP Clinic mencari talent berbakat untuk join dalam team medical ZAP Clinic
- NURSE
Deskripsi Pekerjaan :
- Membantu dokter dalam melakukan keperawatan terhadap klien.
- Memberikan pelayanan kepada klien, memberikan informasi kepada klien mengenai tindakan yang akan dilakukan dan mengenai keluhan klien
- Memastikan ketersediaan dan kelengkapan peralatan medis
- Melakukan stock fisik harian guna mengetahui ketersediaan dan kelengkapan bahan medis
- Bertanggung jawab dalam melakukan sterilisasi alat-alat medis dan pemakaian bahan medis
Kualifikasi :
- Usia maksimal 25 tahun
- Pendidikan Profesi Keperawatan wajib memiliki STR & NIRA.
- Jujur, disiplin dan bertanggung jawab
- Berorientasi pada pelayanan.
- Bersedia menjadi karyawan kontrak full-time
- Bersedia memberikan surat keterangan sehat dan surat bebas COVID 19
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dalam bidang yang sesuai dengan posisi ini
- Bersedia ditempatkan di seluruh outlet ZAP sesuai kebutuhan
- Bersedia mengikuti training di Jakarta
Fasilitas:
- Gaji Pokok
- Asuransi Kesehatan
- Tunjangan-tunjangan
- Disediakan pelatihan dan pengembangan, penghargaan bagi karyawan terbaik, outing karyawan

Segera kirimkan CV kalian sekarang!
Email: [email protected]
Ditutup Tgl: 26 August 2021