
PT. Inspirasi Bisnis Nusantara (Haus) merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang Food & Beverage yang menjual minuman kekinian dengan berbagai variant rasa dan harga yang terjangkau yang di gandrungi oleh generasi milenial. Haus saat ini sudah memiliki 197 cabang outlet yang tersebar di 18 kota di Pulau Jawa.
Lowongan kerja Haus Cirebon
Haus Cirebon sedang membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:
- MAINTENANCE
Kualifikasi:
- Pria 20 – 35 Tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
- Pengalaman minimal 2 tahun dibidang yang sama
- Menguasai equipment F&I
- Menguasai Teknik MEP & Sipil
- Mampu menyelesaikan trouble shooting sistem kerja pendingin (freezer, AC, Showcase)
- Memiliki kendaraan dan bersedia mobile
- Penempatan: Cirebon

CARA MELAMAR
Kirim lamaranmu melalui link berikut:
Ditutup Tgl: 20 February 2024