Lowongan kerja Jagat Kopi Kuningan (6 Posisi)

crb 4

Jagat Kopi merupakan salah satu kedai kopi keliling yang sedang berkembang pesat di wilayah Kuningan, Jawa Barat. kami menawarkan berbagai macam menu kopi dengan Harga yang standar untuk para pelajar. Jagat Kopi juga menyediaka berbagai aneka snacks seperti Coffee Bun dan Risol.

Lowongan kerja Jagat Kopi

Jagat Kopi yang berlokasi di Jln. Aruji No.14 Samping Pengadilan Negeri Kab. Kuningan. sedang membutuhkan beberapa kandidat untuk mengisi posisi di Bawah ini:

  1. CONTENT KREATOR/DIGITAL MARKETING

Kualifikasi:

  • Laki – Laki / Perempuan
  • Maksimal usia 30 Tahun
  • Tertarik dalam content creation & content writing
  • Berpengalaman membuat konten social media
  • Memahami basic editing foto/video
  • Kreatif dan inovatif dalam membuat ide konten
  • Mampu bekerja secara individu dan berkontribusi dalam tim
  • Menyukai hal baru dalam tantangan bekerja
  • Berdomisili di Kab. Kuningan

Benefit:

  • Gaji Pokok
  • Jenjang Karir
  • Makan 1x
  1. TIM PRODUKSI

Kualifikasi:

  • Laki-Laki / Perempuan
  • Maksimal 30 Tahun
  • Mampu bekerjasama dalam tim
  • Memiliki keahlian dalam meracik minuman
  • Memiliki Komunikasi yang Bagus Berdomisili Kab. Kuningan

Benefit:

  • Bonus
  • Gaji Pokok
  • Jenjang Karir
  1. BARISTA MOBILE

Kualifikasi:

  • Laki-Laki
  • Maksimal 35 Tahun
  • Memiliki Komunikasi yang Bagus
  • Bisa Mengemudikan Kendaraan Motor
  • Berpenampilan Menarik
  • Senang dalam Melayani Costumer
  • Berdomisili Kab. Kuningan

Benefit:

  • Bonus
  • Gaji Pokok
  • Jenjang Karir
  • Komisi penjualan
  1. CREW OUTLET

Kualifikasi:

  • Laki-Laki / Perempuan
  • Maksimal 35 Tahun
  • Memiliki Komunikasi yang Bagus Berpenampilan Menarik
  • Senang dalam Melayani Costumer
  • Berdomisili Kab. Kuningan

Benefit:

  • Bonus
  • Gaji Pokok
  • Jenjang Karir
  • Komisi penjualan
  1. BARISTA KEDAI

Kualifikasi:

  • Laki-Laki
  • Maksimal usia 30 Tahun
  • Berpengalaman di bidangnya
  • Mampu mengoprasikan mesin kopi
  • Ramah, Komunikatif, mampu memberikan pelayan
  • Memiliki Komunikasi yang Bagus
  • Berdomisili Kab. Kuningan

Benefit:

  • Bonus
  • Gaji Pokok
  • Jenjang Karir
  1. BARISTA PRODUKSI

Kualifikasi:

  • Laki-Laki
  • Maksimal 30 Tahun
  • Berpengalaman di bidangnya
  • Mampu mengoprasikan mesin kopi
  • Ramah, Komunikatif, mampu memberikan pelayan
  • Memiliki Komunikasi yang Bagus
  • Berdomisili Kab. Kuningan
  • Mampu bekerja dalam tim
  • Jujur dan bertanggung jawab
  • Pengetahuan mengenai kopi

Benefit:

  • Bonus
  • Gaji Pokok
  • Jenjang Karir

PELAMAR KHUSUS DOMISILI KUNINGAN

PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim lamaran Anda ke Email Kami Segera:
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama

Info lebih lanjut hubungi WA:0823-1590-5086

Ditutup Tgl: 20 January 2025

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.