Lowongan kerja Inventory Batik Salma Cirebon

Batik Salma Cirebon

Batik Salma merupakan salah satu pusat fashion batik yang menyediakan berbagai macam motif batik khas Cirebon yang Eksklusif dan Berkualitas, dari desa Trusmi. Batik Salma memiliki 4 cabang showroom yang terletak di Cirebon dan Bandung.

Lowongan kerja Batik Salma

Saat ini sedang membutuhkan individu terbaik yang siap bergabung dan berkarir dengan Batik Salma untuk posisi:

  1. Inventory

Kualifikasi:

  • Pria/Wanita
  • Usia 20 – 30 Tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat
  • Mengetahui dan memiliki pengalaman tentang dunia fashion retail (mengerti batik menjadi nilai tambah)
  • Mahir Menggunakan Microsoft Office
  • Pengalaman minimal 1 Tahun (Fresh Graduate Dipersilakan Melamar)
  • Jujur, teliti dan dapat bekerja dibawah tekanan
  • Mampu berkomunikasi dengan baik

Deskripsi Pekerjaan :

  • Melakukan pencatatan request barang dari store Batik Salma
  • Mengecek ketersediaan produk dan stock opname
  • Menginput data inventory gudang
  • Menginput data produksi
  • Memastikan data produk/barang sesuai dengan keadaan fisik barang yang akan dikirim.
  • Melakukan analisa kebutuhan barang yang akan dipesan/dibutuhkan perusahaan.
  • Melakukan komunikasi kepada para vendor maupun pihak-pihak yang terlibat dalam kegiatan usaha Batik Salma yang berkaitan dengan gudang.
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim berkas lamaran ke link:

LAMAR (klik disini)

Ditutup Tgl: 5 February 2025

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.