
CV. Mega Karya Nirwana merupakan perusahaan distributor minyak goreng dan bahan-bahan kue dengan wilayah pemasaran sewilayah tiga Cirebon. Kantor CV. Mega Karya Nirwana berlokasi di Blok Pasir, Luwung, Mundu, Kab.Cirebon, Jawa Barat.
Lowongan kerja CV. Mega Karya Nirwana
Saat ini CV. Mega Karya Nirwana sedang membuka lowongan kerja untuk posisi jabatan sebagai berikut:
- Helper (menginap)
Kualifikasi:
- Laki-laki
- Jujur dan bertanggung jawab
- Disiplin & Rajin
- Sehat jasmani-rohani
- Bersedia menginap di mess

CARA MELAMAR
Send your CV & Resume
[email protected]
Subjek: Helper – Nama lengkap
Ditutup Tgl: 6 February 2024