
Domo Coffee & Space merupakan salah satu usaha kedai kopi atau coffee shop baru yang cukup hits di kalangan anak muda di wilayah Kuningan dan Cirebon. Domo Coffee & Space menawarkan suasana yang asik dan nyaman dengan daftar menu makanan dan minuman yang banyak dan bervariasi.
Domo Coffee & Space
Domo Coffee & Space Cirebon yang berlokasi di Jalan Dr. Sudarsono saat ini sedang membuka kesempatan lowongan kerja untuk kalian yang memiliki semangat kerja. Adapun posisi yang dibutuhkan sebagai berikut:
- Manager / Supervisor Resto
Kualifikasi :
- Usia maksimal 35 tahun
- Berpengalaman sebagai Manager / SPV Resto
- Mampu membuat rencana / flow kerja
- Mampu Memanage tim
- Problem Solver
- Head Kitchen
Kualifikasi :
- Usia maksimal 35 tahun
- Berpengalaman sebagai Head Kitchen
- Mampu membuat rencana / flow kerja
- Mampu Memanage tim
- Kitchen Hand/Cleaning Service
Kualifikasi :
- Usia maksimal 30 tahun
- Berpengalaman lebih disukai
- Mampu menjaga kebersihan lingkungan kerja
- Waiter/Cashier
Kualifikasi :
- Usia maksimal 30 tahun
- Berpenampilan Menarik
- Berpengalaman lebih disukai
- Security
Kualifikasi :
- Usia maksimal 35 tahun
- Memiliki Ketahanan Fisik yang baik,
- Berpengalaman lebih disukai
- Marketing Event + Content Cretor
Kualifikasi :
- Usia maksimal 35 tahun
- Pengalaman marketing di bidang F&B
- Pengalaman handle event
- Mampu menggunakan Corel Draw
Penempatan : Jalan Dr. Sudarsono (Samping BPJS Kesehatan Kota Cirebon)
CARA MELAMAR
Kirim Lamaran Anda ke :
[email protected]
Ditutup Tgl: 9 February 2023