
PT. Parklane Furniture merupakan perusahaan yang bergerak di bidang produsen perabotan luar ruangan yang terletak di Jl. Pangeran Antasari No.89, Lurah, Kec. Plumbon, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat.
Lowongan kerja PT. Parklane Furniture
PT. Parklane Furniture membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai:
- Assistant Marketing
Kualifikasi:
- Pendidikan minimal S1 (Jurusan Eksakta lebih diutamakan)
- Berpengalaman sebagai admin minimal 2 tahun
- Mempunyai pengetahuan di bidang manufaktur furniture (almunium)
- Dapat berbahasa Inggris
- Dapat bekerja dibawah tekanan
- Mampu bekerja dalam tim dan individu

CARA MELAMAR
Kirim CV dan berkas lamaran ke email:
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama
Ditutup Tgl: 29 May 2024