Lowongan kerja PT Gondowangi Tradisional Kosmetika

PT Gondowangi Tradisional Kosmetika

PT Gondowangi Tradisional Kosmetika adalah perusahaan kosmetik dan perawatan pribadi asal Indonesia yang didirikan oleh Liem Soedarno pada tahun 2000. Perusahaan ini dikenal dengan produk-produk berbahan dasar alami, seperti merek Natur dan Azalea.

Info Loker PT Gondowangi Tradisional Kosmetika

Gondowangi menawarkan berbagai produk perawatan rambut dan kulit yang diformulasikan dengan bahan-bahan alami, seperti ekstrak tumbuhan herbal. Produk-produknya bersertifikat halal dan telah terdaftar di BPOM, menjamin keamanan dan kualitas bagi konsumen.

PT Gondowangi Tradisional Kosmetika membutuhkan segera staff Sales Supervisor dengan persyaratan sebagai berikut:

  1. SALES SUPERVISOR CIREBON

Kualifikasi:

  • Pendidikan SMA/SMK/Sederajat
  • Memiliki pengalaman sebagai Sales Supervisor atau Team Leader di industri FMCG
  • Memahami area penempatan

Job Deskripsi:

  • Merencanakan strategi-strategi penjualan
  • Memonitoring penjualan, distribusi, stock distributor dan tim sales/supervisor distributor
  • Memonitoring ketersediaan produk di outlet dan memastikan produk terdisplay dengan baik
  • Mencapai target yang telah ditetapkan perusahaan
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim berkas lamaran ke email:
[email protected]
Subjek Wajib: Posisi – Web Lokercirebon.com

Ditutup Tgl: 9 March 2025

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.