
PT Bina Informatika Solusi merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang penyedia Layanan Internet berbasis wireles dan fiber optic. PT Bina Informatika Solusi menawarkan layanan skala penuh sebagai Penyedia Layanan Internet (ISP) terkemuka dan Penyedia Layanan Terkelola (MSP) terkemuka.
Lowongan kerja PT Bina Informatika Solusi
PT Bina Informatika Solusi membuka lowongan kerja untuk posisi:
- TECHNICAL SUPPORT
Kualifikasi:
- Pria
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang jaringan internet
- Memiliki pemahaman yang baik mengenai perangkat wireless radio
- Memiliki pemahaman yang baik mengenai teknologi dan perangkat Fiber Optik
- Dapat bekerjasama dengan tim maupun individu
- Teliti dan dapat berkomunikasi dengan baik
- Memiliki SIM C aktif
- Diutamakan berdomisili di Cirebon

CARA MELAMAR
Lamaran dapat dikirimkan melalui email kami di :
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama
Ditutup Tgl: 29 November 2024