Lowongan kerja CV Sultan Akbar Gemilang 2024

crb

CV Sultan Akbar Gemilang merupakan perusahaan yang begerak di bidang jasa percetakan yang menerima Print : A3+, A0, DTF, Laser Aklirik, Laser Plat, CNC. Juga Menerima Pembuatan : Undangan, Spanduk, Yasin, Medali, Plakat, Box Arsip, Neon Box dengan proses cepat dan Harga terjangkau.

Lowongan kerja CV Sultan Akbar Gemilang

CV Sultan Akbar Gemilang saat ini membuka lowongan kerja untuk posisi :

  • Operator Mesin Potong Kertas

Kualifikasi:

  1. Laki-laki
  2. Minimal usia 20 tahun
  3. Pendidikan Terakhir SMA/SMK
  4. Siap bekerja keras dan bertanggung jawab
  5. Disiplin
  6. Diutamakan yang sudah berpengalaman mengopersikan mesin potong kertas
  • Operator Mesin Pond

Kualifikasi:

  1. Laki-laki
  2. Minimal usia 20 tahun
  3. Pendidikan Terakhir SMA/SMK
  4. Siap bekerja keras dan bertanggung jawab
  5. Disiplin
  6. Diutamakan yang sudah berpengalaman mengopersikan mesin pond
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim lamaran melalui email ke :
[email protected]
Subject : (Nama_posisi yang diminati)

Note: Diutamakan yang berdomisili Cirebon.

Ditutup Tgl: 6 December 2024

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.