
Satori Rattan merupakan merek furnitur kontemporer yang berfokus pada furnitur buatan tangan berkualitas tinggi yang terbuat dari rotan, baja karbon, dan Aluminium dengan tali sintetis atau anyaman. Kami memiliki pengalaman lebih dari 25 tahun bekerja dengan perusahaan kelas atas di Eropa, Jepang, dan Amerika Serikat.
Lowongan kerja CV Satori Rattan
CV Satori Rattan membuka lowongan kerja Sebagai Asisten Marketing dengan persyaratan di berikut ini:
- ASSISTEN MARKETING
Kualifikasi:
- Laki-laki
- Usia 22-30 Tahun
- Pendidikan Minimal S1
- Jurusan Sastra Inggris/ Hubungan Internasional lebih Disukai
- Mempunyai kemampuan B Inggris Lisan maupun Tulisan yang baik
- Menguasai Program Ms. Office Word/Excel
- Bisa bekerjasama dengan Team
- Jujur, disiplin dan mau belajar hal baru

CARA MELAMAR
Kirim langsung lamaran ke alamat:
Jl. Suryadinata Blok Gemek Wetan No.6 RT 019/005 Desa Marikangen, Kec. Plumbon, Kab. Cirebon
Atau kirim ke email:
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama
Ditutup Tgl: 15 February 2025