
Lowongan kerja CV Medina Boga Persada (MBP) Cirebon
CV Medina Boga Persada (MBP) sebuah perusahaan yang bergerak dibidang Food & Beverage, yang memiliki beberapa Brand yaitu Shukaku BBQ & Shabu, Canthel Food Space dan Tepian Rasa Live Seafood.
MBP Group saat ini sedang membutuhkan karyawan baru yang komunikatif, inovatif dan inisiatif, adapun posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
- CDP (Chef De Partie)
Kualifikasi :
- Laki – Laki
- Usia 25 s/d 35 tahun
- Pendidikan minimal DIII Jurusan Tata boga/Perhotelan
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun dibidangnya (pengalaman di seafood)
- Mampu berkomunikasi dengan baik
- Memiliki ide-ide yang inovatif dan memiliki inisiatif
- Memiliki jiwa leadership, menyukai tantangan
- Mampu mengontrol ketersediaan bahan
- Cook Dimsum
- Butcher
- Cook Wok
- Cook Helper
- Aquaman
- Dishwasher
Kualifikasi :
- Laki – Laki
- Usia 20-27 tahun
- Pendidikan minimal SMA / Sederajat, dari jurusan perhotelan/pariwisata diutamakan
- Memiliki pengalaman dibidangnya minimal 1-2 tahun (pengalaman di seafood)
- Bersedia bekerja dengan sistem shift
- Bisa berkomunikasi dengan baik dan perpenampilan menarik
- Minimal sudah melakukan vaksin pertama

Kirim CV dan Surat Lamaran via email ke :
[email protected]
(Cantumkan kode posisi yang dilamar pada subject email)
Ditutup Tgl: 10 May 2022