Lowongan kerja Crew Leader di Bu Sepuh Kuningan

infolokercirebon kuy

Lowongan kerja Crew Leader di Bu Sepuh Kuningan

Bu Sepuh adalah Pusat oleh-oleh dan Makanan Khas yang didirikan untuk membantu menyalurkan aneka ragam makanan khas daerah dan kerajinan tangan (handycraft).

Bu Sepuh yang terletak di wilayah Cilimus Kuningan, Jawa Barat. Saat ini sedang membuka peluang kerja di Kuningan dan sekitarnya, adapun ketentuan dan kualifikasi sebagai berikut:

  • CREW LEADER OPERASIONAL

Tugas & Tanggung Jawab:

  1. Memimpin dan memastikan Crew bagian penginapan, dapur, cafe dan resto yang ada di “Bu Sepuh bekerja sesuai standar yang telah ditentukan (SOP)
  2. Melatih Crew yang ada dibawahnya agar memiliki pengetahuan dan keterampilan sesuai dengan standar yang diperlukan

Kualifikasi:

  1. Pengalaman minimal 3 tahun dalam memimpin tim di perhotelan /restoran
  2. Bersedia bekerja di Pusat Oleh-oleh Kuningan “BU SEPUH’ Cilimus, Kuningan
  3. Pendidikan diutamakan minimal Diploma (D3)
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

Segera kirim CV/data diri via email:
[email protected]
Subject: Posisi – web lokercirebon.com

Ditutup Tgl: 16 April 2022

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.