Lowongan kerja Barista Cofee Shop di Cirebon
Coffee shop menjadi salah satu bisnis di bidang kuliner yang tidak pernah habis peminatnya. Semenjak pandemi, coffee shop cukup sering dikunjungi oleh masyarakat, baik yang sekadar duduk santai menikmati suasana hingga yang memesan minuman untuk takeaway.
Salah satu coffe shop di Cirebon yang sedang berkembang membutuhkan segera:
- BARISTA
Kualifikasi:
- Laki laki
- Usia maksimal 28 tahun
- Jujur , disiplin & bertanggung jawab
- Mampu bekerja sama dengan tim
- Komunikatif
- Berpengalaman di bidang barista minimal 1 tahun
Silahkan kirim CV dan berkas lamaran ke email:
sutanambassador@gmail.com
Ditutup Tgl: 5 July 2022