
Batik Trusmi merupakan salah satu perusahaan dari Trusmi Group yang bergerak di bidang produsen batik terbesar di Indonesia. Trusmi Group hadir menjadi salah satu perusahaan kebanggaan Indonesia yang menjunjung tinggi nilai luhur budaya.
Lowongan kerja Batik Trusmi
Batik Trusmi membuka lowongan kerja untuk posisi:
- KASIR
Kualifikasi:
- Pria
- Usia 18-27 tahun
- Lulusan SMA/SMK (Sederajat)
- Percaya Diri, Aktif, dan Memiliki kemampuan komunikasi yang baik.
- Mampu menggunakan komputer
- Siap bekerja dengan sistem SHIFT
- Apply dengan upload CV mu dengan melampirkan juga FOTO terbaru
Deskripsi Singkat:
- Melayani proses transaksi
- Melayani pengemasan barang
- Mengelola transaksi pelanggan
- Menerima kas dan mengembalikan uang kembalian
- Mengumpulkan berbagai jenis pembayaran
- Mengeluarkan bukti transaksi atau pembelian
- Melakukan Up-Selling
- Menyelesaikan keluhan pelanggan
- Menjaga area checkout yang bersih dan rapi
- Melacak aktivitas transaksi

CARA MELAMAR
- Silahkan mengisi data lengkap melalui form Whatsapp
- Kemudian wajib mengirimkan Foto dan CV dalam bentuk PDF
Atau kirim ke email:
[email protected]
Subjek: Posisi_Nama
Ditutup Tgl: 11 November 2024