Lowongan kerja HRGA Staff Tong Tji Cirebon

Tong Tji Cirebon

Tong Tji merupakan perusahaan teh terbesar di Indonesia. Berdiri sejak tahun 1938 di Kota Tegal, Jawa Tengah. Hingga saat ini Tong Tji telah memiliki beberapa anak perusahaan yang bergerak di bidang F&B, Manufaktur, Distribusi Minuman, dan juga Hotel.

Lowongan kerja Tong Tji

Tong Tji membuka lowongan kerja untuk posisi:

  • HRGA STAFF CIREBON

Kualifikasi:

  1. Pria, usia maksimal 28 tahun
  2. Pendidikan minimal S1 Psikologi
  3. Mengetahui Metode Interview, Alat Tes Psikologi, Employee Shared Service, BPJS, UU Cipta Kerja dan WLKP
  4. Memahami K3, maintenance building & kendaraan
  5. Memiliki kendaraan bermotor dan SIM aktif
  6. Jujur, disiplin, komunikatif dan memiliki jiwa leadership
PENGANGGURAN DILARANG PACARAN CIREBON KUY

CARA MELAMAR

Kirim berkas lamaran ke:
[email protected]
Subjek Wajib: Posisi – Web Lokercirebon.com

Ditutup Tgl: 19 October 2024

• Sebelum melamar perhatikan tanggal penutupan.
TOLAK jika ada perusahaan yang meminta uang dalam proses rekruitmen.
• Jika ada loker penipuan dalam website ini laporkan ke Admin Klik Disini.