
Shop Giordano yang terletak di CSB Mall merupakan usaha yang bergerak di bidang retail pakaian melalui produk andalannya yaitu Giordano Polo shirt 3d lion. Shop Giordano didirikan pada tahun 2010 dan sampai kini mampu bersaing dengan bisnis lainnya.
Shop Giordano Cirebon
Shop Giordano saat ini sedang membuka lowongan pekerjaan di Cirebon dan sekitarnya, adapun posisi dan kualifikasi sebagai berikut:
- SPG
Kualifikasi:
- Pria/wanita single
- Berpenampilan menarik
- Usia minimal 18 – 23 tahun
- Pendidikan terakhir SMA sederajat
- Siap kerja shift

Silkahkan datang langsung ke:
Tenant/shop Giordano CSB Mall
Jl. Dr. Ciptomangunkusumo no. 26 lantai GF no. 22-23 Cirebon
Ditutup Tgl: 11 December 2022