
Lowongan kerja Taman Cipto Sports Centre Cirebon
Taman Cipto Sports Centre merupakan sebuah pusat kebugaran yang sangat nyaman dan lengkap yang berada di pusat Kota Cirebon.
Saat ini, Taman Cipto Sports Centre sedang membutuhkan karyawan untuk posisi :
- Admin / Marketing Staff
Persyaratan :
- Laki-laki/Perempuan
- Pendidikan D3/S1
- Komunikatif
- Mampu bekerjasama dengan tim
- Memiliki passion di bidang olahraga
- Mampu mengoperasikan video editing, canva, dll.
- Jujur, disiplin, pekerja keras dan bertanggung jawab
- Pengawas Tempat Gym
Persyaratan :
- Laki-laki/Perempuan
- Pendidikan D3/S1 (diutamakan S1 Hukum)
- Komunikatif
- Mampu bekerjasama dengan tim
- Memiliki passion di bidang olahraga & fitness
- Jujur, disiplin, pekerja keras dan bertanggung jawab

Kirim CV dan Lamaran lengkap via email ke :
sportcentretc@gmail.com
Ditutup Tgl: 15 August 2022